Manfaat Blogging

http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Banyak orang yang ingin  menjadi seorang Blogger tapi mereka malu karena mereka tidak mempunyai kemampuan sama sekali, apa sobat salah satunya?
Selain harus bisa menulis sobat juga harus bisa menguasai topik yang sobat gunakan, maka dari itu banyak orang berfikir sebelum mereka menjadi seorang Blogger. Tapi pasti sobat tau hokum wajib yang ada di dunia yaitu semua pasti ada manfaatnya.
Kalo gitu apaan mas manfaat dari Blogging?
Selain Blogging dapat menghasilkan uang, masih banyak manfaat dari pekerjaan yang sederhana ini. Dibawah ini merupakan manfaat yang akan didapat dari ngeblog
Manfaat Blogging yang Dapat di dapatkan.
1# Dapat Menghasilkan Uang
http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Di jaman sekarang sudah banyak cara untuk bisa mendapatkan uang salah satunya dengan blogging, jika sobat menekuni blogging secara tidak langsung sobat sudah membuat bisnis sobat sendiri.
Tapi sayangnya untuk bisa mendapatkan hasil yang memuaskan perlu kesabaran yang ekstra karena susahnya menarik pengunjung dan sudah banyak blogger yang berhenti dari kegiatan ini.
Berarti ngeblog itu susah?
Jika pertanyaan sobat seperti itu maka saya akan menjawab : SUSAH
Karena saya sudah mengatakan bahwa untuk menjadi seorang blogger butuh kesabaran ekstra.
2# Mendapatkan Pembeli Baru

http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Manfaat yang satu ini dapat bermanfaat bagi penjual yang sedang menjual suatu produk untuk mendapatkan banyak pembeli baru.
Saya berpendapat bahwa blog lebih efektif dibandingkan website

Mengapa blog lebih efektif dibanding website?

Karena Blog lebih mudah merajai halaman pertma jika sobat mengurusnya dengan tekun.
Jika blog sobat sudah mencapai halaman pertama maka otomatis pengunjungakan mengorder kepada sobat.
3# Menambah keterampilan dan wawasan

http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Saat sobat ngeblog maka itu sobat sudah menjadi guru untuk pembaca. Sekarang kita ambil contoh yang mudah misalkan seorang guru membagikan ilmunya kepada muridnya tapi otomatis sang guru belajar untuk mengajar.
Selain itu saat sobat ngeblog maka sobat akan belajar mengenai blogging itu juga menandakan sobat akan bertambah ilmunya.
4# Sarana belajar untuk siap menerbitkan buku pertama

http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Saat sobat ngeblog pasti kerjaan sobat hanya menulis,menulis,menulis maka secara tidak langsung sobat sedang belajar untuk membuat buku.
Sebagai contoh sobat bisa belajar pada raditya dika. Raditya dika merupakan seorang blogger yang sudah bisa membuat buku maupun film. Itu merupakan hasil dari pekerjaan pertama dia yaitu Blogger.
Kisah dari raditya dika bisa dijadikan motivasi dan pembelajaran untuk blogger yang sudah mulai bosan menulis.
5# Mempelajari SEO dan Pengelolaan Website

http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

SEO merupakan hal yang sangat penting bagi sebuah blog, karena tanpa adanya ilmu SEO sebuah blog tidak akan berkembang maka dari itu banyak yang mampu membayar mahal untuk menyewa jasa ini.
Mengapa mahal?
Karena yang seperti sudah saya katakana bahwa ilmu ini sangat berguna bagi sebuah blog apalagi jika sobat sudah menguasai ini sampai ke akarnya.
Dan juga teknik SEO itu selalu berganti ganti jadi mengapa banyak yang rela mengeluarkan uangnya untuk ini.
6# Tempat mengekspresikan pikiran

http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Blogging bisa dijadikan tempat untuk mengeluarkan pikaran sobat.
Jika sobat merasa memiliki pikiran yang cemerlang sobat bisa melampiaskannya ke blog.
7# Dapat membantu sesama
http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Blogging juga bisa digunakan untuk membantu sesama. Lewat blogging sobat bisa memberikan informasi yang mungkin berguna.
8# Mengasah keterampilan dalam menulis

http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Blogging juga dapa digunakan untuk mengasah keterampilan dalam menulis. Nanti jika sobat sudah mulai terampil dalam menulis sobat bisa mencoba untuk membuat sebuah buku
9# Dapat membangun jaringan bisnis dan pertemanan
http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Sobat bisa mendapatkan teman baru dari sebuah Blog
Bagaimana caranya?
Sobat bisa memulainya dari kerja sama blog atau JV adsense saat itu ototmatis sobat akan sering chat dengan rekan bisnis sobat tersebut
10# Nama anda akan semakin tenar dan dikenal luas
Nama sobat bisa terkenal setelah blog yang dikelola sobat sudah dikenal oleh orang lain. Contoh kecilnya adalah mas sugeng hamper semua blogger mengenal mas sugeng. Karena dia merupakan sebuah pemiliki dari sebuah blog yang sudah terkenal yaitu : sugeng.id.
Selain itu ada contoh lain seperti Darmawan yaitu pemilik dari sebuah blog yang juga sudah cukup tenar. Yaitu panduanim.com
11# Tempat menyalurkan hobi menulis

http://www.etalase-informasi.net/2017/11/manfaat-blogging.html

Manfaat blogging yang juga penting yaitu untuk menyalurkan hobi,
Saya sendiri masih pemula dalam menulis tapi karena saya hobi dalam menulis saya mencoba untuk membuat sebuah Blog. Sejak saya mulai mengurus sebuah Blog waktu saya tidak terbuang sia-sia selain itu saya mulai melakukan hal positif dari internet tidak hanya sekedar mendownload atau bermain game.
Sebuah Blog bukan hanya seperti menulis di buku harian yang hanya dibaca oleh diri sendiri. Menulis sebuah Blog adalah belajar menulis untuk dapat dinikmati oleh semua orang dan juga belajar untuk menulis yang ramah dan asalan
Bahkan jika sobat memulai blog dari sebuah hobi maka sobat dapat dengan mudah mendapatkan uang dari internet.

Mungkin hanya segitu yang dapat saya sampaikan jika ada tambahan atau pertanyaan sobat bisa share di kolom komentar

Share this